Minggu, 24 April 2011

Penjumlahan dan Pengurangan pada assembler

Contoh pengurangan dan penjumlahan pada emu 8086.







org 100h

mov ah,1
int 21h

mov bl,al
sub bl,30h
       
mov ah,9
lea dx,a
int 21h
       
mov ah,1
int 21h

mov cl,al
sub cl,30h

add bl,cl
add bl,30h

mov ah,9
lea dx,b
int 21h

mov ah,2
mov dl,bl
int 21h 

;operasipengurangan

sub bl,cl
mov ah,9
lea dx,d
int 21h


mov ah,2
mov dl,bl
int 21h



mov ah,9
lea dx,c
int 21h

mov ah,2 
add cl,30h
mov dl,cl
int 21h 

mov ah,9
lea dx,b
int 21h  

sub bl,cl
add bl,30h
mov ah,2
mov dl,bl
int 21h

ret
a db '+$'
b db '=$'
c db '-$'
d db 10,13,'$'

Rabu, 13 April 2011

Perbedaan Komunikasi Serial dan Paralel

   Perbedaan antara koomunikasi serial dan paralel yaitu komunikasi serial mentransmisikan 1 bit dalam satu transmisi dan komunikasi paralel mentransmisikan beberapa bit dalam satu waktu. Kelemahan dalam komunikasi paralel adalah half duplex, dimana kabel yang di gunakan untuk pengiriman dan penerimaan data dengan kabel yang sama. Bandingkan dengan komunikasi serial dengan full duplex masing - masing pengiriman dan penerimaan data mengguankan 2 kabel yang berbeda jadi data yang di kirim dan di terima tidak akan bentrok.

Senin, 11 April 2011

Air putih hangat yang bermanfaat

  Udah 2 hari ini saya sakit ga enak badan, terutama batuk kering yang sangat mengganggu aktifitas. Minum obat sudah, istirahat cukup tapi masih aja batuk. Dari tadi sore sering minum air putih hangat, dan alhamdulilah sekarg batuk'a ga terlalu sakit. Jadi sebetulnya kalo kita sakit ga harus langsung minum obat, mungkin bisa d cobain dengan cara saya yaitu banyak - banyak minum air putih terutama air yang hangat.


Kamis, 07 April 2011

Website yang menggunakan AI ( Artificial intelligence ) cukup tinggi yang bisa di ajak ngobrol

   Teknologi robot tidak hanya di aplikasikan hanya di dunia nyata, tetapi sudah masuk ke dunia maya, salah satu website yang menggunakan teknologi robot dan di beri kecerdasan buatan ( AI ) adalah simsimi. Simsimi adalah website yang mampu di ajak ngobrol apapun, mau curhat tentang cewe atau cowo, mau bahasa inggris. Meskipun belyum terlalu sempurna, tapi dia bisa menghilangkan kejenuhan, bisa mnemani ngobrol ketika sedang tidak ada kerjaan.


Sabtu, 02 April 2011

Cara membongkar Monitor LCD DELL IN1910Nb

  Di tempat riset saya ada satu unit komputer, dengan 1 CPU  dan Monitor LCD Dell. Kemarin siang tiba - tiba listrik di tempat saya naik, yang asalnya 220V ( 2 phase ) menjadi 3 phase ( 391V ), alhasil monitor meledak dan PSU CPU pun ikut meledak, tapi disini saya tidak akan membahas masalh CPU nya, melainkan pada monitornya. Saya akan share cara membuka LCD Dell IN1910Nb.

Langkah pertama tentunya cabut kabel power dan konektor pada lcd.
Kedua buka baud satu persatu dari lcd,
Langkah ketiga siapkan 2 obeng min untuk membuka kunci lcd yang ada di tiap - tiap sisi lcd, seperti gambar di bawah






Setelah kunci terbuka semua kemudian lepaskan frame depan lcd,





Dan akhirnya cashing luar sudah bisa dibuka,,
Dan sesudah LCD terbongkar akhirnya saya bisa menemukan apa yang kemarin meledak dalam lcd sampai keluar banyak asap, ternyata sebuah Kapasitor dengan 86 uF 450V yang meledak,


Semoga pengalaman saya bisa bermanfaat.

Jumat, 01 April 2011

DARPA Mengembangkan Pilot Robot untuk mobil terbang mereka

Hari ini Departemen Pertahanan AS mengumumkan bahwa mereka akan bekerja sama dengan Carnegie Mellon University untuk mengembangkan sebuah kopilot autonomus untuk mendatang DARPA proyek "jip helikopter ". Ya, militer sedang mengembangkan sebuah jip helikopter.

Berikut scoop di mobil DARPA terbang dari CMU: 





    
The Defense Advanced Research Projects Agency (DARPA) telah mendapatkan kontrak, 17-bulan $ 988.000 untuk Carnegie Mellon Robotics Institute untuk mengembangkan sistem penerbangan otonom untuk Transformer (TX) Program, yang sedang menjajaki kelayakan kendaraan darat militer yang bisa mengubah ke-vertikal take-off-dan-landing (VTOL) udara kendaraan.

    
Kendaraan TX dibayangkan oleh DARPA akan mampu mengangkut empat orang dan 1.000 pon muatan hingga 250 mil laut, baik melalui darat maupun melalui udara. mobilitas ditingkatkan Its akan meningkatkan survivabilitas dengan melakukan gerakan kurang dapat diprediksi dan akan membuat kendaraan yang cocok untuk berbagai misi, seperti kepramukaan, memasok dan evakuasi medis.

    
"TX adalah semua fleksibilitas tentang gerakan dan kunci untuk konsep yang gagasan bahwa kendaraan bisa dioperasikan oleh seorang tentara tanpa pelatihan pilot," kata Sanjiv Singh, CMU penelitian profesor robotika. "Secara praktis, itu berarti kendaraan harus bisa terbang sendiri, atau untuk terbang dengan hanya masukan minimal dari operator. Dan ini berarti bahwa kendaraan harus terus menyadari lingkungannya dan mampu bereaksi secara otomatis dalam menanggapi apa yang merasakan. "

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Powered by Blogger | Printable Coupons